CORETAN AMATIR

Keistimewaan tentang hujan.
Pernahkah kita merasakan jatuh berkali-kali tetapi kembali ke tempat yang sama.
Ya, seperti halnya hujan. Sosok dari hujanlah yang perlu kita ambil hikmahnya. Meski ia jatuh berkali-kali tapi akan selalu kembali ke tempat yang sama. Dari langit ia di jatuhkan ke bumi, memberikan ketenangan, menyejukkan panasnya suhu mentari, dan sebagai sumber bagi kehidupan di bumi ini. Lalu ia mengalir menuju samudera, belum beakhir ia mencoba bangkit menuju langit. Ketika sampai di langit ia di jatuhkan lagi ke bumi. Subhanallah sungguh istimewa pelajaran yang bisa kita ambil dari hujan.


5 komentar: